Minggu, 01 Juli 2012


KOPERASI SEKOLAH TIDUR NYENYAK.

Tim kopsis SMKN 4 Jember kurang lebih 10 orang sedang latihan dan siap-siap mau ikut lomba Koperasi di Jombang. Saat ini Koperasi sekolah banyak yang nyenyak tidur, jadikan moment ini untuk bangun dan berlari. Salah satunya karena terlalu sibuknya kegiatan siswa (siswa aktif) dan kurang berperannya siswa non aktif, jadinya yang sibuk ya siswa itu-itu saja. Kedua adanya proteksi dari guru tertentu sehingga siswa enggan berkegiatan atau meninggalkan pelajaran dikelasnya untuk mengurus koperasinya. Padahal praktek itu sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari siswa disaat sekarang maupun nanti.

0 komentar: